Home » , » Apa itu Paypal ?

Apa itu Paypal ?

Menurut Wikipedia

PayPal Inc. adalah perusahaan dalam jaringan yang menyediakan jasa transfer uang melalui surat elektronik, menggantikan metode lama yang masih menggunakan kertas, seperti cek dan wesel pos. PayPal juga menyediakan jasa untuk para pemilik situs e-commerce, lelangan, dan jenis usaha lain. Markas perusahaan ini terletak di San JoseCaliforniaAmerika Serikat.

PayPal adalah jasa penengah atau biasa disebut dengan istilah “broker” paling populer di dunia saat ini untuk transaksi online. Paypal dapat di gunakan dalam berbagai transaksi seperti untuk bisnis online, jual beli barang, membeli software, menerima pembayaran dari pihak lain secara online. Paypal jauh lebih cepat dari pada cek atau money order. Lebih dari 99 juta pengguna internet lebih memilih PayPal untuk mengirim dan menerima uang. PayPal telah mendapatkan kepercayaan dan kenyamanan untuk transfer uang online, hampir 95% pembayaran eBay menggunakan PayPal. 

0 komentar:

Posting Komentar

Flag Country

free counters