Peluncuran Maven, misi NASA untuk menyelidiki atmosfer Mars, Senin (18/11/2013).
Lembaga antariksa Amerika (NASA), Senin (18/11/2013), meluncurkan pesawat antariksa tak berawak Maven ke Mars. Maven punya misi mempelajari atmosfer planet merah tersebut untuk mencari tahu mengapa tetangga bumi itu...
Misi Robot NASA Berikutnya Membuat Oksigen di Mars
Posted by Harapan
Posted on 19.29
with No comments

Misi Mars 2020 akan membawa tujuh proyek dan salah satunya peralatan produksi O2.
Pesawat ruang angkasa NASA yang direncanakan mendarat di Mars pada tahun 2021 akan berupaya untuk membuat oksigen di permukaan planet merah itu.Pesawat Mars 2020 itu akan membawa tujuh proyek yang diarahkan untuk merintis...
Metana Ditemukan di Mars, Apakah Itu Tanda Adanya Kehidupan?
Posted by Harapan
Posted on 19.22
with No comments

Panorama sore hari di Mars yang dikonstruksi Jason Major berdasarkan foto yang diambil kamera Mastcam pada wahana antariksa Curiosity.
Adakah kehidupan di Mars pada saat ini atau masa lampau? Mungkin saja.Wahana antariksa Curiosity milik Badan Penerbangan dan Antariksa Amerika Serikat (NASA) menemukan...
Pesawat Ruang Angkasa Baru Amerika Uji Terbang
Posted by Harapan
Posted on 04.00
with No comments

Foto yang dikeluarkan oleh NASA ini memperlihatkan pemandangan dari pesawat ruang angkasa Orion saat mengorbit pada uji coba penerbangan 5/12/2014
Sebuah pesawat ruang angkasa baru yang dimaksudkan untuk membawa para astronot Amerika kembali ke bulan telah diluncurkan dalam suatu uji terbang.
Kapsul...
Uji Coba Pesawat Ruang Angkasa AS Berhasil
Posted by Harapan
Posted on 03.57
with No comments

Roket Berat Delta IV dengan pesawat ruang angkasa Orion diluncurkan dari Cape Canaveral, Florida, 5/12/2014. Uji penerbangan pesawat ruang angkasa tersebut berhasil.
Sebuah pesawat ruang angkasa baru yang dimaksudkan untuk membawa para astronot Amerika kembali ke bulan dan tempat-tempat yang...
Foto Uji Coba Pesawat Antariksa Orion Berhasil Gemilang
Posted by Harapan
Posted on 03.52
with No comments
..jpg)
Roket Delta IV Heavy membawa pesawat antariksa Orion terbang dari Stasiun Angkatan Udara Cape Canaveral, Florida, AS (5/12).
Direktur NASA Charles Bolden (kiri) dan istrinya Jackie menyaksikan roket Delta IV Heavy dengan pesawat antariksa Orion meluncur dari Cape Canaveral (5/12).
Foto...
Penjelajah NASA Temukan Senyawa Organik, Gas Metana di Mars
Posted by Harapan
Posted on 03.35
with No comments

Gambaran kendaraan penjelajah NASA, Curiosity, di permukaan Mars.
Studi-studi tambahan diperlukan untuk menentukan apakah senyawa-senyawa organik dan/atau gas metana yang diproduksi dalam kehidupan sebelumnya atau sekarang di Mars.
Kendaraan penjelajah Mars milik NASA, Curiosity, telah menemukan...
Ilmuwan: Hujan Komet Berujung Kehancuran Bumi
Posted by Harapan
Posted on 03.29
with No comments

Hujan meteor yang selama ini kita lihat merupakan pemandangan alam yang indah. Namun ke depan, bumi akan dihujani komet dan bisa menjadi sebuah malapetaka bagi bumi.
Jika prediksi ilmuwan Jerman itu benar, hujan komet akan bisa meluluhlantakkan bumi. Pasalnya akan ada sekelompok besar komet...
Bangun dari Tidur Panjang, New Horizon Siap Memecahkan Misteri Pluto
Posted by Harapan
Posted on 02.27
with No comments

Setelah 9 tahun dan mengarungi jarak 4,8 miliar kilometer, wahana New Horizon terbangun dari tidur panjangnya dan siap mempelajari Pluto serta kerabatnya di zona Sabuk Kuiper.
New Horizon bangun dari tidur pada Minggu (7/12/2014) sekitar pukul 03.00 WIB dini hari. Konfirmasi bangunnya wahana...
Sudah Saatnya Indonesia Lebih Mandiri soal Satelit
Posted by Harapan
Posted on 02.21
with No comments

Sudah waktunya Indonesia lebih mandiri soal satelit. Saat ini, Indonesia masih bergantung pada satelit milik dan buatan asing.
Hal itu mengemuka dalam seminar nasional keantariksaan yang diadakan Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan), Rabu (10/12/2014), serta diskusi pencapaian...
Rp 4,5 Triliun untuk Kembangkan Satelit Inderaja
Posted by Harapan
Posted on 02.14
with No comments

Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional menargetkan mampu membuat satelit penginderaan jauh nasional pada 2019. Demi mewujudkannya dibutuhkan anggaran sekitar Rp 4,5 triliun, selain sumber daya manusia yang belajar di negara lain.
”Jangan dianggap boros karena untuk mewujudkan kemandirian...
Intip Jam Tangan Khusus bagi Astronaut
Posted by Harapan
Posted on 18.25
with No comments

Ada beragam merek jam tangan yang dibuat untuk kebutuhan masing-masing. Tentunya setiap produk jam tangan memiliki karakteristik dan fitur khusus.
Misalnya, jam tangan untuk para pekerja pertambangan tentu dilengkapi dengan fitur khusus yang memiliki daya tahan tertentu.
Bukan hanya...
Jepang Kirim Robot untuk Ledakkan Asteroid
Posted by Harapan
Posted on 18.18
with No comments

Setelah terkendala masalah cuaca, Badan Penjelajah Antariksa Jepang (JAXA), akhirnya berhasil meluncurkan robot ruang angkasa generasi kedua, Hayabusa 2, untuk mendarat di permukaan asteroid.
Peluncuran tersebut telah dilakukan JAXA di Tanegashima Space Center. Itu terletak di selatan negara...
Perisai Bumi ala Film Star Trek Itu Nyata
Posted by Harapan
Posted on 18.14
with 1 comment

Sekelompok ilmuwan yang dipimpin oleh pakar University of Colorado Boulder menemukan perisai pelindung Bumi. Ini sama dengan apa yang diperlihatkan pada film Star Trek.
Perisai Bumi itu tidak memiliki bentuk dan tidak bisa terlihat kasat mata. Meski jaraknya sekitar 7.200 mil dari atas Bumi,...
2015, Eksplorasi Pluto Dimulai
Posted by Harapan
Posted on 18.10
with No comments

Setelah mengalami hibernasi berkali-kali, dalam perjalanannya yang panjang, sebuah kendaraan luar angkasa diperkirakan akan mendekati Pluto. Tepatnya pada 15 Januari tahun depan.
Kendaraan luar angkasa bernama New Horizon (NH) itu akan terbangun dari hibernasinya pada 6 Desember nanti dan...
Asteroid Seukuran Gunung Mengintai Bumi
Posted by Harapan
Posted on 18.06
with No comments

Bumi kembali harus waspada dengan adanya temuan asteroid raksasa. Seorang ilmuwan Moscow State University, Rusia, Vladimir Lipunov, mengaku menemukan asteroid seukuran gunung yang melewati orbit bumi dalam periode tiga tahunan.
Untungnya, asteroid dengan ukuran 400 meter itu diprediksi tak...
Teleskop Masa Depan Bisa Lihat Seluruh Semesta
Posted by Harapan
Posted on 18.04
with No comments

Para ilmuwan percaya jika dalam beberapa dekade ke depan, mereka bisa melihat seluruh isi alam semesta. Hal ini dikarenakan teknologi yang semakin canggih.
Teleskop beberapa generasi ke depan akan semakin handal dan mumpuni. Bahkan dimungkinkan untuk melihat segala sesuatunya yang ada di jagad...
Ilmuwan Desak Negara di Dunia Ciptakan Pendeteksi Asteroid
Posted by Harapan
Posted on 18.01
with No comments

Para ilmuwan percaya asteroid merupakan ancaman terbesar yang mampu memusnahkan bumi serta kehidupan di dalamnya. Mereka mendesak pemerintah dunia untuk segera melakukan langkah antisipasi.
Sebanyak lebih dari 100 ilmuwan menyatukan pendapat mendesak pemerintah dunia, khususnya Inggris, untuk...
Tersedia Layanan Tabur Abu Jenazah dari Antariksa
Posted by Harapan
Posted on 17.59
with No comments

Ritual membakar jenazah memang telah dilakukan oleh beberapa masyarakat tertentu. Abu hasil pembakaran mayat itu biasanya dibuang ke laut lepas atau sungai. Ritual ini diyakini sebagai simbol melepaskan roh dari belenggu duniawi.
Namun ada cara lain untuk menghormati abu jenazah yang bisa...
Kisah Pria Banting Setir dari Dunia Antariksa ke Bisnis e-Commerce
Posted by Harapan
Posted on 17.55
with No comments

Tak semua orang merasa nyaman berkarir dalam dunia keantariksaan. Riset dan misi yang berjangka panjang dirasakan bukan sebagain tantangan pribadi. Hal ini dirasakan oleh bos e-commerce Foodpanda Indonesia, Sander van der Veen, yang ternyata pernah bergelut di keantariksaan selama beberapa...
Asal-usul Air Bumi dari Komet Makin Buram
Posted by Harapan
Posted on 17.52
with No comments

Teka-teki asal usul air di bumi makin buram. Anggapan air bumi di masa lalu berasal dari komet telah terbantahkan.
Kesimpulan ini disampaikan setelah pesawat Badan Antariksa Eropa (ESA), Roseeta yang mengorbit komet komet 67P/Churyumov-Gerasimenko menemukan air yang berbeda dengan...
Curiosity Beri Kejutan Besar Tanda Kehidupan di Mars
Posted by Harapan
Posted on 17.49
with No comments

Kendaraan penjelajah Mars milik Badan Antariksa Nasional AS (NASA), Curiosity, mengungkap temuan yang mengejutkan di Planet Mars. Temuan itu bisa membantu menguak teka teki kehidupan di Planet Merah itu.
Curiosity menemukan adanya sampel gas metana di kawah Gale, lokasi pendaratan Curiosity, dengan...